Kabupaten Gunungkidul ternyata juga punya tugu yang bentuknya mirip dengan tugu Pal Putih di pusat Kota Jogja. Namun, kondisinya jauh berbeda dengan Tugu Jogja.
Kebakaran di Setiabudi melahap sebuah kontrakan dua lantai. Kebakaran itu terjadi pada Minggu (4/9/2022) di kawasan Menteng Atas, Setiabudi, Jakarta Selatan.