Salah satu pemandu water sport di Pantai Tanjung Benoa menyebut angin kencang saat turis Jepang bernama Kikuchi Satoshi bermain flying fish, Jumat (18/8/2023).
Ketua Gahawisri Bali Agung Partha Adnyana menuturkan biro wisata di Jepang tak merekomendasikan warga Jepang bermain flying fish saat liburan di luar negeri.
Dispar Bali masih memastikan apakah pengelola Bali Coral Dive & Water Sport telah menjalankan usaha sesuai SOP buntut tewasnya turis Jepang, Kikuchi Satoshi.
Ditpolairud Polda Bali menyelidiki insiden maut yang menimpa turis Jepang bernama Kikuchi Satoshi. Enam saksi diperiksa dan wahana flyng fish ditutup sementara.