Otak seorang pemuda yang tewas akibat letusan Gunung Vesuvius 2.000 tahun lalu terawetkan dalam bentuk kaca akibat paparan awan abu panas atau wedhus gembel.
Tanggal 8 November diperingati dengan berbagai momen penting, termasuk Hari Radiologi Internasional, Hari Urbanisasi Sedunia, dan Hari Cappuccino Nasional.
Alam semesta ini menarik sebagaimana adanya, dan penemuan terbaru tentang'terowongan antarbintang' di dalam Local Hot Bubble (LHB) bahkan lebih menarik lagi.