detikJabar
8 Remaja Terlibat Tawuran 'Mondok' jadi Santri di Sukabumi
Polisi di Sukabumi terapkan hukuman unik bagi remaja nakal dengan program pembinaan di pesantren. Tujuannya, mengubah pola pikir dan karakter mereka.
Kamis, 24 Apr 2025 20:30 WIB