Aksi begal menghantui warga di Sawojajar, Kedungkandang, Kota Malang. Terbaru dua pengendara motor jadi sasaran begal, pelaku juga tak segan melukai korban.
Tak ada yang menyangka Achmat Rizky akan meninggal di usianya yang baru 13 tahun. Ia meninggal terlindas truk saat hendak mengikuti selawatan di Lamongan.
Raihan Bagas Basyarudin tak menyangka bakal jadi terdakwa. Ia jadi pesakitan setelah melakukan pengancaman terhadap tetangganya sendiri, Handyanto Gunawan.