Kabagops Korlantas Polri Kombes Aries Syahbudin mengatakan pihaknya telah menyiapkan sejumlah rekayasa lalu lintas saat mudik Idul Fitri atau Lebaran 2025.
Waktu tempuh Jakarta-Surabaya berkisar 10-13 jam menggunakan bus. Lama perjalanan bergantung pada pilihan rute, operator bus, dan kondisi dalam perjalanan.