Mulai Januari 2026, tenaga non-ASN tidak lagi diperbolehkan di jabatan administrasi pemerintah. Kebijakan ini bertujuan untuk efisiensi dan peningkatan layanan.
Berdasarkan SKB 3 Menteri tentang Libur Nasional dan Cuti Bersama 2026, ada delapan hari cuti bersama di tahun 2026. Apakah ada cuti bersama di bulan Januari?
Kepala Dinas (Kadis) Kesehatan Parepare, Sulawesi Selatan (Sulsel) Rahmawaty mengundurkan diri dari jabatannya. Rahmawaty disebut ingin beralih ke jabatan.