Gelombang penolakan terhadap kenaikan PPN menjadi 12% pada 2025 semakin meluas. Masyarakat menuntut pembatalan kebijakan ini melalui unjuk rasa dan petisi.
Ketum PAN, Zulhas, menegaskan Koalisi Indonesia Maju (KIM) tetap mendukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilgub Jakarta usai pilkada ikut putusan Mahkamah Konstitusi.
Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono bersama Rektor Unhan menghadiri pembukaan Pekan Grebek Sampah di kawasan Rumah Apung, Muara Angke, Pluit, Jakut.
Pencarian Agus Sopian, ABK KM Bahari Express 01 yang hilang di Ujunggenteng, memasuki hari ketiga. Tim SAR menggunakan drone dan perahu untuk mencari korban.