Puluhan pelajar di Sumedang mengikuti lomba esai bertema pencegahan kekerasan terhadap perempuan dan anak, mengenakan baju adat untuk merayakan Hari Kartini.
Menteri Sosial menekankan pentingnya kerja berdampak untuk kesejahteraan sosial. Acara HUT ke-80 RI Kemensos meriah dengan berbagai perlombaan dan kebersamaan.
Salah satu perayaan budaya yang paling dinanti di Kalimantan Timur adalah Festival Budaya Dayak Kenyah yang rutin digelar di Desa Budaya Pampang, Samarinda.
Lembaga Adat Melayu Riau prihatin atas tindakan anarkis saat penertiban PETI. Mereka mendorong dialog, termasuk pembentukan Wilayah Pertambangan Rakyat.