Menteri ESDM sekaligus Ketum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia, dan mantan Ketum PBB, Yusril Ihza Mahendra, ikut merapat di kediaman presiden terpilih Prabowo.
Mendag Zulkifli Hasan, Menteri ATP/Kepala BPN Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), dan Mendagri Tito Karnavian tiba di kediaman Presiden terpilih Prabowo Subianto.
Anggota DPRD Solo Kevin Fabiano ditetapkan tersangka kasus korupsi oleh Kejati Jabar. Ketua DPRD Budi Prasetyo menyatakan belum dapat laporan resmi soal itu.
Kaesang Pangarep ke Grobogan untuk meresmikan kantor PSI dan blusukan di pasar. Di pasar, Kaesang sempat menyinggung soal tiga periode. Selengkapnya cek di sini
Berikut ini daftar lengkap tim kampanye pasangan calon gubernur-wakil gubernur Jateng Ahmad Luthfi-Taj Yasin yang dilansir Komisi Pemilihan Umum Jawa Tengah.