Petani mungkin bukanlah profesi yang diidam-idamkan oleh para milenial. Namun, Dede Koswara membuktikan petani milenial juga bisa menghasilkan pundi-pundi uang.
Dede Koswara membuktikan petani merupakan pilihan profesi yang menjanjikan buat milenial. Dari jerih payahnya ia bisa punya rumah seharga Rp 2,5 miliar.
Dengan perencanaan yang baik dan management risiko yang terkendali dinyakini program ini akan menjadikan Indonesia sebagai negara kuat dalam ketahanan pangan.
Permukiman warga di Desa Mintobasuki Kecamatan Gabus, Kabupaten Pati, Jawa Tengah terendam banjir akibat meluapnya Sungai Silugonggo. Seperti apa kondisinya?
Tingginya instensitas curah hujan di Tulungagung mengakibatkan ratusan hektare lahan pertanian terendam banjir. Luasan paling banyak terjadi di Kalidawir.
Gubernur Sumsel Herman Deru mengatakan 5 kabupaten dalam program food estate harus bekerja keras, kerja serius berkontribusi mewujudkan ketahanan pangan.