Wali Kota Solo, Respati Ardi memberikan oleh-oleh usai kunjungan ke negara China. Respati membawa Chinese tea untuk Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi).
Pemprov DKI menggratiskan TransJakarta, MRT dan LRT untuk perempuan hari ini memperingati Hari Kartini. Ada jalur khusus tanpa tap in tap out di halte TransJ.
Anggota Komisi B DPRD Jakarta F-PKS M Taufik Zoelkifli mendorong pemda mengeluarkan aturan agar pelaksanaan perekrutan oleh perusahaan diutamakan bagi 'akamsi'.
Sejumlah ruas tol akan dioperasikan secara fungsional alias gratis saat mudik Lebaran 2025. Salah satunya adalah Tol Probolinggo-Banyuwangi Gending-Kraksaan.
20Detik merangkum berita terpopuler minggu ini. Mulai dari pelantikan 580 anggota DPR periode 2024-2029 hingga kebakaran di Mal Ciputra, Jakarta Barat.
Art Jakarta Gardens 2025 resmi dibuka, menampilkan 25 galeri dan 28 patung. Dapatkan pengalaman seni luar ruang yang imersif di Hutan Kota by Plataran.