Polisi dan TNI kompak kerja bakti membenahi jalur penyelamat di tikungan Gotekan, Pacet, Mojokerto. Jalur penyelamat itu rusak karena tumpukan sekam terbakar.
Enam rumah warga di Surabaya terbakar. Kebakaran diduga akibat korsleting listrik di salah satu rumah warga bernama Harianto lalu merembet ke rumah sebelahnya.
Kebakaran melanda pabrik tahu di Cisaat, Sukabumi, pada 3 September 2024. Api berasal dari tungku, menghanguskan pabrik dan satu rumah. Kerugian masih dihitung.
KPR memungkinkan cicilan rumah dalam jangka panjang. Asuransi kebakaran penting untuk melindungi investasi dari risiko kerusakan. Ketahui perbedaannya!
Kebakaran terjadi di bengkel karoseri ambulans di, Desa Luwang, Kecamatan Gatak, Sukoharjo atau barat stasiun Gawok. Satu unit mobil turut ludes terbakar.