Sepakbola
Andre Rosiade Idamkan Perbaikan Liga Indonesia demi Lahirkan Pemain Timnas Berkualitas
Penasihat Semen Padang Andre Rosiade mengidamkan perbaikan kualitas Liga Indonesia. Ia ingin kompetisi lokal menghasilkan pemain timnas yang berkualitas.
Selasa, 25 Nov 2025 22:10 WIB







































