Presiden Trump menunjuk Robert F. Kennedy Jr. sebagai Menteri Kesehatan AS. Dikenal sebagai antivaksin, kini ia mengklaim seluruh anaknya sudah divaksin.
Noah Lyles, atlet sprinter AS meraih medali perunggu di nomor lari 200 meter putra Olimpiade 2024. Walau pun, ia balapan dengan kondisi positif COVID-19.
Ada sejumlah herbal yang diteliti khasiatnya untuk mencegah COVID, salah satunya daun sambiloto. Lantas, benarkah tanaman ini mampu mencegah virus COVID?
Umat Tionghoa di Vihara Dharma Ramsi Bandung mulai persiapan Imlek 2025 dengan doa dan ritual. Lilin dan harapan untuk keberkahan menyambut tahun baru.