Bawaslu Jabar meminta penyelenggara Pemilu 2024 untuk memperhatikan tempat khusus pemungutan surat suara di daerah bencana. Di Jabar ada beberapa daerah rawan.
Sejumlah peristiwa mewarnai pemberitaan di Jabar. Mulai dari kisah pilu warga korban gempa Cianjur hingga terdakwa pembunuh pensiunan TNI terancam hukuman mati.