Pemprov Banten telah menjalin kerja sama pemanfaatan Banten International Stadium menjadi markas Dewa United. Lapangan latihan hingga area parkir akan dibangun.
Untuk mencegah banjir terjadi lagi di pulau Dewata, 6 sungai bakal dinormalisasi. Selain itu, pengerukan waduk yang mengalami sedimentasi juga akan dilakukan.