Ketua AIPKI kini berfokus pada pemerataan Academic Health System di 6 wilayah di Indonesia. Terlebih di tanah air sendiri yang kekurangan dokter spesialis.
Kasus aktif COVID-19 bertambah 998 kasus sehingga totalnya per Kamis (7/7/2022) mencapai 19.046 orang. Berikut 10 provinsi penyumbang kasus aktif terbanyak.
Aparat Pemprov DKI Jakarta masih berpatroli di kawasan Dukuh Atas Jakarta Pusat untuk mengingatkan para pengunjung agar tak membuang sampah sembarangan.
BOR rumah sakit di Jakarta naik jadi 14%. Golkar DKI menyoroti penerapan protokol kesehatan (prokes) di pusat perbelanjaan atau mal yang dinilai longgar.
Menko Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkap Transmisi Komunitas (TK) di Indonesia naik hingga mencapai angka 8,75 per 100 ribu penduduk per minggu.