detikJabar
Respons KSAD Dudung soal Deretan Serangan KKB Papua
Selama sebulan, tercatat ada tiga serangan yang dilakukan KBB terhadap warga sipil dan aparat. Dalam serangan itu lima warga sipil tewas.
Minggu, 18 Des 2022 09:53 WIB