detikNews
Dipasangi Garis Polisi, Begini Penampakan Pabrik Uang Palsu di Bogor
Polisi menggerebek rumah yang dijadikan pabrik uang palsu di Bubulak, Bogor Barat, Kota Bogor, Jawa Barat. Rumah tersebut kini dipasangi garis polisi.
Rabu, 09 Apr 2025 19:43 WIB