Eksekutor penculikan kacab bank di Jakarta bernama Ilham Pradipta (37) diupah Rp 45 juta setelah menjalankan aksinya. Mereka diupah oleh Kopda F atau Feri.
Kasus sindikat uang palsu yang beroperasi di UIN Makassar turut melibatkan oknum pegawai bank bernama Andi Haeruddin. Peran Heeruddin terungkap di persidangan.
Proyek rehabilitasi Rujab Wali Kota Parepare senilai Rp 2 miliar menuai sorotan legislator. Mereka curiga anggaran terlalu besar dan tidak sesuai prioritas.
Walkot Padang, Fadly Amran, serahkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan untuk 3.000 pekerja rentan. Program ini fokus pada perlindungan sosial dan kesejahteraan.