Sepakbola
Racing Santander Vs Barcelona: Torres & Yamal Bawa Blaugrana ke 8 Besar
Barcelona lolos ke perempatfinal Copa del Rey usai atasi Racing Santander. Ferran Torres dan Lamine Yamal membawa Barca menang 2-0 atas tim divisi dua itu.
1 jam yang lalu







































