Para pejabat bank sentral Amerika Serikat (AS), The Federal Reserve atau The Fed, bersiap untuk mempertahankan suku bunganya di tengah potensi inflasi tinggi.
Presiden AS Trump mengancam akan mengebom Iran jika tidak mencapai kesepakatan nuklir. Iran menolak negosiasi langsung, China dan Rusia mendukung dialog damai.
Perdana Menteri Israel Netanyahu mendukung rencana 20 poin Trump untuk mengakhiri perang di Gaza. Rencana ini mencakup gencatan senjata dan pembebasan sandera.