Kelangkaan minyak tanah terjadi di Labuan Bajo. Di sisi lain, LPG 3 kg belum tersedia di daerah yang menyandang status destinasi wisata super premium ini.
PT Pertamina (Persero) melakukan uji coba pembatasan BBM jenis Pertalite di bulan September. Mobil hanya diizinkan membeli 120 liter Pertalite per satu hari.