Badai musim dingin membuat sejumlah ruas jalan di China tertutup salju. Pihak berwenang China menutup jalan raya di 12 provinsi dan menghentikan layanan kereta.
Memasuki bulan Desember, kota-kota di kutub mulai diselimuti salju. Yakutsk, salah satu kota terdingin dunia mulai membeku, tetapi justru diminati wisatawan.