Yohanes Ande Kalla, pemanjat tiang bendera, kini menjalani pendidikan bintara TNI AD di Bali. Pangdam IX/Udayana mengungkapkan potensi dan semangat Joni.
Yohanes Ande Kalla alias Joni si pemanjat tiang bendera menjalani pendidikan pembentukan bintara TNI AD di Resimen Induk Kodam (Rindam) IX/Udayana, Bali.
TNI AD mengapresiasi masyarakat yang antusias hadir dalam Pesta Rakyat di Monas, Jakarta. TNI AD juga berterima kasih ke masyarakat yang ikut bersih-bersih.
Pameran alutsista atau matra fair dalam rangka HUT ke-79 TNI mulai digelar hari ini di Monas Jakarta. Mobil tank TNI AD menjadi sasaran warga untuk berfoto.