ARTSUBS 2024 di Surabaya hadir dengan 150 seniman dan 200 karya seni. Pameran berlangsung dari 26 Oktober hingga 24 November, mengusung tema Ways of Dreaming.
Andreas Odang mendefinisikan ulang kemewahan dalam koleksi 'Silenzio Profondo'. Busana tanpa payet ini menonjolkan desain arsitektural yang elegan dan inovatif.
Agenda penguatan seni tradisi untuk dijadikan piranti sosiologis guna memperkuat daya tahan (resiliensi) multikultural saat ini semakin bergaung di perdesaan.