Warga negara (WN) Jepang tewas saat bermain fly fish di watersport Bali Coral Tanjung Benoa, Kuta Selatan, Badung. WN Jepang tersebut bernama Kikuchi Satoshi.
Turis Jepang tewas saat bermain fly fish di watersport di Bali pekan lalu. Wisata Bali pun berduka dan Dinas Pariwisata Bali dijewer Menparekraf Sandiaga Uno.
Tur menggunakan helikopter menjadi salah satu alternatif bagi wisatawan yang berlibur di Bali. Tak sedikit dari kalangan artis ibu kota yang meminatinya.