Gubsu Bobby Nasution serahkan aset rumah dinas bupati ke Pemkab Samosir setelah 21 tahun. Penyerahan ini diharapkan mempermudah pemanfaatan dan perawatan.
Ketum PAN Zulkifli Hasan di akhir tahun 2023 menyatakan mendukung Bobby Nasution maju di Pilgub Sumut. Edy Rahmayadi pun merespons soal pernyataan tersebut.
Edy Rahmayadi mengambil formulir pendaftaran bakal calon gubernur untuk Pilgub Sumut dari PDIP. Formulir Edy diambil oleh tim pemenangan di kantor PDIP Sumut.
Ketum PKB Muhaimin Iskandar telah membuka penjaringan kandidat dalam Pilkada 2024. Salah satu nama yang mendaftar adalah mantan Gubernur Sumut Edy Rahmayadi.