detikPop
Video: Donasi Rp 1,16 M Bang Chan Stray Kids untuk Rayakan Ultah ke-27
Bang Chan Stray Kids berulang tahun pada Kamis (3/10). Leader Stray Kids ini pun mendonasikan 100 juta won untuk merayakan ulang tahunnya.
Jumat, 04 Okt 2024 12:40 WIB