detikBali
Diancam-Diintimidasi, Pegawai IAKN Kupang Polisikan Mantan Rektor
Ellen Lino, pegawai IAKN Kupang, melaporkan mantan rektornya, Harun Natonis, atas pengancaman. Kasus diselesaikan damai setelah mediasi di Polsek Maulafa.
Senin, 23 Jun 2025 14:50 WIB