KPU menggelar debat Pilpres 2024 ketiga di Istora Senayan malam ini. Paslon Ganjar Pranowo-Mahfud Md merapat ke gedung High End, Jakarta Pusat menjelang debat.
PDIP yakin debat perdana capres hari ini menjadi titik balik dukungan ke Ganjar-Mahfud. PDIP menilai publik akan melihat secara langsung gagasan Ganjar-Mahfud.
Tahun 2024 menjadi tahun politik bagi Tanah Air. Dinamika Pemilu 2024, persaingan tiga paslon, hingga dilantiknya Prabowo-Gibran mengisi perjalanan tahun 2024.
Pramono mengatakan dibantu mantan timses Anies hingga Prabowo saat debat Pilkada Jakarta kemarin. Pramono mengatakan dia dibantu dalam menyusun materi debat.
Cawapres 02 Gibran Rakabuming merespons pernyataan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto yang menyebut pemilu direkayasa dan sudah diketahui hasilnya sebelum coblosan.