Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi bebas bersyarat dari Lapas Sukamiskin. Ia kemudian diharuskan menjalani wajib lapor selama 3 tahun hingga 2027.
Seorang jemaah haji asal Sidoarjo, Nur Fadilah, meninggal di pesawat menuju Madinah. Suaminya menemukan almarhumah terjatuh di toilet. Keluarga ikhlas.