Bukan sekadar kelembagaan. Koperasi ini adalah alat rakyat. Untuk makan murah, obat murah, pupuk terjangkau, dan hasil panen yang tak lagi dijual ke tengkulak.
Kepala Desa Pucangan, Santiko, minta maaf terkait KDMP setelah mitra kerjasama mundur. Ia akui kontribusi Ponpes Sunan Drajat sangat penting bagi koperasi.
Presiden Prabowo Subianto menyapa Gubernur Sumatera Utara Bobby Afif Nasution saat peresmian secara serentak kelembagaan Koperasi Desa Merah Putih secara daring
Wakil Ketua Komisi VI DPR Nurdin Halid menyambut baik peluncuran Koperasi Desa Merah Putih. Nurdin Halid meminta pengawas Kopdes Merah Putih harus independen.
Obat dari hasil produksi TNI nantinya akan disalurkan ke Koperasi Merah Putih agar tepat sasaran. BPOM RI pastikan produksi akan sesuai standar yang berlaku.