Jumlah wisatawan asing yang naik kereta api di Daop 8 Surabaya meningkat 13,4% dari 2024. KAI optimis dorong pariwisata dengan layanan transportasi yang nyaman.
Legislator Amelia Anggraini ingin data pribadi WNI ke AS dapat dilindungi UU PDP. Ia mendorong pemerintah segera membentuk badan perlindungan data independen.
Wakil Ketua Komisi I DPR Dave Laksono mengingatkan, seseorang yang bergabung dengan militer asing tanpa izin pemerintah, maka status WNI dapat dicabut.