detikSumbagsel
Ustaz Yahya Meninggal Saat Khotbah Jumat Bakal Dimakamkan di Jakarta
Ustaz Yahya Waloni wafat saat menyampaikan khotbah Jumat di Masjid Darul Falah, Makassar, Jumat (6/6) pukul 12.30 Wita. Jenazah akan dimakamkan di Jakarta.
Jumat, 06 Jun 2025 20:29 WIB