KPU NTB telah menyelesaikan rapat pleno terbuka rekapitulasi suara Pemilu 2024 untuk semua jenis pemilihan. Berikut 65 caleg terpilih untuk DPRD NTB 2024-2029.
Aan mengatakan pihaknya akan menindak pelaku yang melakukan penggelembungan suara untuk TPS 1 sampai dengan 6 dan TPS 18 di Kelurahan Kemanisan, Kecamatan Curug
Golkar Bone menyebut hanya bisa mendapat 1 kursi DPRD Bone di dapil 1. Hasil minor itu diakui terjadi karena banyak caleg yang lemah di dapil tersebut.