Salju menyelimuti sejumlah dataran tinggi di Arab Saudi, termasuk di Tabuk. Dulu, Tabuk dikenal karena menjadi lokasi perang yang dipimpin langsung Nabi.
Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular (P2PTM) Siti Nadia mengingatkan tentang Indonesia yang masuk dalam sabuk (belt) thalasemia dunia.
Seorang penulis buku anak di Kanada, bernama Robert Munsch memutuskan untuk 'bunuh diri medis'. Itu dipilih setelah didiagnosis mengidap demensia dan parkinson.
Pemprov NTT usulkan Frans Seda dan Herman Fernandez sebagai pahlawan nasional. Gubernur Melki Laka Lena sebut keduanya layak atas kontribusi besar mereka.