Sholawat merupakan salah satu amalan sebagai bentuk penghormatan kepada Nabi Muhammad SAW. Sekaligus memohon keberkahan dan keselamatan kepada Allah SWT.
Mengirim ucapan Maulid Nabi 2023 bisa menjadi salah satu cara merayakannya. Berikut kumpulan ucapan Maulid Nabi bahasa Inggris yang bisa jadi referensi.