Anggota DPR RI Fraksi Partai Gerindra Andre Rosiade mendukung Menteri BUMN Erick Thohir memimpin reformasi Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI).
Eks kiper Timnas, Syamsidar memuji penjaga gawang PSM Makassar musim ini. Berkat kontribusinya, PSM menjadi satu-satunya tim yang belum terkalahkan di Liga 1.
Komposisi skuad kiper PSM dianggap menjadi yang paling ideal musim ini. Eks Kiper Timnas, Syamsidar menilai, manajemen PSM tidak perlu lagi mencari kiper baru.