Pantun dikenal lebih dari 500 tahun sebagai tradisi lisan masyarakat Melayu di wilayah kepulauan di Asia Tenggara. Lalu seperti apa sih pantun Khas Riau?
Momen rapat Komisi III DPR dengan Kapolri terkait kasus Ferdy Sambo mendadak jadi ajang adu pantun. Pantun itu disampaikan oleh sejumlah anggota Komisi III.