Pimpinan KPK menanggapi protes tim pengacara Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto terkait adanya salah tanggal dalam surat perintah penyitaan ponsel milik Hasto.
Bawaslu Gresik mengultimatum KPU berkaitan dengan ribuan pemilih yang tak masuk DPT pada pemilu sebelumnya. Bawaslu akan mengawal penuh proses coklit di Gresik.
Bupati Tabanan Komang Gede Sanjaya merespons aksi pemasangan seng oleh para petani di Jatiluwih. Ia menuturkan para petani selama ini menjaga sawah Jatiluwih.
Kemendikbudristek menanggapi aksi demonstrasi yang dilakukan mahasiswa mengenai kenaikan Uang Kuliah Tunggal atau UKT di sejumlah Perguruan Tinggi Negeri (PTN).
Ekonom senior, Raden Pardede, bicara ekonomi Indonesia ke depan pasca-Pemilu 2024 dalam diskusi publik bertajuk 'Proyeksi Ekonomi Indonesia Pascapemilu 2024'.