Sejumlah ruang kelas di Sekolah Dasar (SD) Negeri 183 Palembang, Sumatera Selatan, tidak layak pakai karena plafonnya jebol. Pihak sekolah pasang tali pembatas.
Tembok antara laut dan kawasan Pelabuhan Tanjung Emas Semarang jebol. Mencegah banjir meluas, area terdampak ditambal darurat pakai kontainer dan karung pasir.
Tanggul sungai jebol di Karangasem akibat hujan deras, tiga rumah terendam banjir. Warga kehilangan barang berharga dan ternak. BPBD lakukan assessment.
Striker Bali United, Boris Kopitovic, tidak sabar mengenakan jersey baru. Ia berhasrat menjebol gawang PSIM Yogyakarta dalam laga uji coba di Stadion Dipta.
Pelabuhan Hansisi di Pulau Semau jebol akibat gelombang tinggi, mengancam akses ribuan warga ke Kota Kupang. Kerusakan dapat lumpuhkan transportasi dan ekonomi.