Wamenkes buka suara kasus kekerasan seksual oleh dokter residen di RSHS. Ia turut prihatin dan menekankan kembali pentingnya pemeriksaan jiwa calon spesialis.
Seorang dokter residen di RSHS dituduh memerkosa anak pasien. Ia dijatuhi sanksi seumur hidup, termasuk pencabutan izin praktik dan ancaman penjara 12 tahun.
Seorang dokter angkat bicara terkait kondisi Paus Fransiskus. Diketahui Paus menderita infeksi pernapasan selama lebih dari seminggu hingga dirawat di RS.