PSM Makassar harus rela 1 tiket playoff Liga Champions Asia jatuh ke tangan Bali United usai kalah lewat adu penalti di kualifikasi playoff Liga Champions Asia.
Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya dan Barito Putera vs Madura United tersaji dalam laga big match Liga 1. Persija dan Madura United mampu amankan tiga poin.
PSM akan bertandang ke markas Persija dalam laga perdana Liga 1 musim 2023/2024. Pelatih Bernardo Tavares memainkan seluruh pemain asingnya sejak menit awal.