Korlantas Polri berkomitmen melakukan penindakan tegas terhadap kendaraan angkutan barang yang melanggar batas dimensi dan muatan atau overdimension overload.
Polri membantah keraguan identitas tujuh anggota Brimob terkait tewasnya driver ojol Affan Kurniawan. Proses hukum diawasi oleh Kompolnas dan pihak eksternal.