Kabar duka untuk warga Jawa Timur. Imam Besar Masjid Nasional Al Akbar Surabaya sekaligus Mustasyar PWNU Jatim, Prof Dr KH Ridlwan Nasir MA wafat Rabu (15/1).
Dua ormas terlibat bentrok saat acara tablig akbar yang menghadirkan Habib Rizieq Shihab di Desa Pegundan, Kecamatan Petarukan, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah.