Wali Kota Semarang, Agustina Wilujeng, menekankan pentingnya penguatan fasilitas pendidikan dan pengesahan Raperda untuk meningkatkan kualitas pendidikan.
Seorang taruni Akademi Kepolisian Semarang, Difalya Cendekya, meninggal diduga terkena heat stroke saat pendidikan. Pihak Akpol mengungkap kronologinya.