detikNews
Usai Ditetapkan Jadi Wapres Terpilih, Gibran Akan Temui Ma'ruf Amin
Gibran Rakabuming berencana menemui Wapres RI Ma'ruf Amin setelah ditetapkan sebagai wapres terpilih oleh KPU hari ini.
Rabu, 24 Apr 2024 13:33 WIB