Wakil Ketua MTI, Djoko Setijowarno, mengusulkan solusi untuk kemacetan di Bandung dengan memperbaiki transportasi umum dan sistem kerja pengemudi angkot.
Walkot Bandung, Muhammad Farhan, rencanakan sistem transportasi massal modern. Namun, wacana monorelnya mendapat kritik dari Masyarakat Transportasi Indonesia.